Category: Lux Est Vita Library

  • Home
  • Lux Est Vita Library

Pemilihan Duta Baca Perpustakaan SD Katolik Santa Clara Surabaya Tahun Ajaran 2026/2027

Sebagai upaya berkelanjutan dalam menumbuhkan budaya literasi di lingkungan sekolah, Perpustakaan SD Katolik Santa Clara Surabaya kembali menyelenggarakan Pemilihan Duta Baca Perpustakaan Tahun Ajaran 2026/2027. Kegiatan ini menjadi wadah strategis untuk menjaring peserta didik yang memiliki kecintaan terhadap membaca serta semangat untuk menjadi teladan literasi bagi

Read More

What They Say? About this book : Oleh Alden V C

Petualangan Seru di Hutan Aneh: Review Buku oleh Alden (5C) Membaca buku bukan hanya tentang mengenal huruf dan kata, tetapi juga tentang menjelajah imajinasi dan belajar nilai-nilai kehidupan. Hal inilah yang dirasakan oleh Alden, siswa kelas 5C sekaligus pemustaka aktif Perpustakaan SD Katolik Santa Clara Surabaya,

Read More

Sanclar Berkarya, Sanclar Berbahasa 🌈✨

Semarak Bulan Bahasa SD Katolik Santa Clara Surabaya Dalam rangka memperingati Bulan Bahasa, SD Katolik Santa Clara Surabaya menyelenggarakan rangkaian Lomba Empat Bahasa, yaitu Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Bahasa Mandarin, dan Bahasa Jawa. Kegiatan ini menjadi wujud nyata komitmen sekolah dalam menumbuhkan kecintaan berbahasa, meningkatkan literasi,

Read More

Cerdas Sejak Dini: Siswa SD Katolik Santa Clara Surabaya Kunjungi Perpustakaan Bank Indonesia

Surabaya, 7 November 2025 – Semangat literasi dan edukasi sejarah menaungi wajah ceria perwakilan peserta didik kelas 4, 5, dan 6 SD Katolik Santa Clara Surabaya pada hari Jumat, 7 November 2025. Dalam sebuah kegiatan pembelajaran di luar kelas, para siswa ini berkesempatan mengunjungi salah satu

Read More

SANCLAR GOES TO WARAS!

Wisata Arsip Anak Sekolah – SD Katolik Santa Clara Surabaya Pada Selasa, 29 April 2025, SD Katolik Santa Clara Surabaya menggelar kegiatan luar sekolah bertajuk “Sanclar Goes to WARAS” (Wisata Arsip Anak Sekolah), sebuah program edukatif yang dirancang untuk memperluas wawasan literasi dan menumbuhkan kecintaan terhadap

Read More

LIBURAN SERU BARENG SMART LIBRARY!

Hai sobat SanClar! 👋 Liburan akhirnya tiba! Saatnya untuk beristirahat sejenak dari rutinitas belajar, menikmati waktu bersama keluarga, bermain, dan… tentu saja, menjelajahi dunia lewat buku! 📖 Di tengah serunya liburan, jangan biarkan waktu berlalu begitu saja tanpa makna. Justru liburan bisa menjadi momen yang tepat

Read More

Premiere Launching from SANCLAR Library”

  Awal tahun dibuka dengan persembahan dari Perpustakaan SD Katolik Santa Clara Surabaya dalam meningkatkan Literasi di era digital dengan menghadirkan Digital Library dan Gerobak Literasi.📚📲 Di era digital, buku tidak hanya bisa dibaca secara fisik tetapi juga secara digital. SMART LIBRARY perpustakaan digital Sanclar hadir

Read More